Rabu, 25 Mei 2011

M9. PHP dan MySQL #1

PHP dan MySQL

  • PHP mudah digunakan untuk menampilkan data yang bersifat dinamis, yang diambil dari basis data.

  • MySQL sering digunakan bersama PHP untukmembuat content sebuah situs secara dinamis.

  • Pemanfaatan MySQL melalui PHP memerlukan MySQL service yang dijalankan diserver.


PhpMyAdmin

  • WampServer telah mengintegrasikan PHP dan MySQL dalam satu pakek server.

  • WampServer memiliki aplikasi built-in untuk mengatur basis data MySQL dan mengakses MySQL servis melalui GUI (Graphical User Intervace).

  • PHP MyAdmin dapat diakses melalui alamat http://localhost/phpmyadmin


Perintah MySQL di PHP

Beberapa perintah akses MySQL yang sering dipergunakan dalam PHP adalah :

  1. MySQL _connect()

Adalah : Dilakukan untuk membuat hubungan data base MySQL yang terdapat pada suatu host.

  1. MySQL_select_db()

Adalah : Digunakan untuk memilih format data base.

  1. MySQL_query()

Adalah : Untuk mengeksekusi perintah terhadap sebuah tabel atau sejumlah tabel.

  1. MySQL_fetch_array()

Adalah : Untuk menghasilkan sebuah array pada suatu baris dan kolom pada himpunan hasil.

  1. MySQL_close()

Adalah : Untuk menutup hubungan ke data base mySQL.

  1. MySQL_num_rows()

Adalah : Untukmemperoleh jumlah baris dari suatu hasil pernyataan SQL (query) yang menggunakan select.

  1. MySQL_fetch_row()

Adalah : Untuk menghasilkan array yang berisi seluruh kolom dari suatu baris pada himpunan hasil.


Petunjuk menggunakan PHP MyAdmin

  1. Aktifkan wampServer.

  2. Buka alamat http://localhost/phpmyadmin

  3. Ketik nama basis data baru pada bagian Create New Database, kemudian pilih create.

  4. Muncul keterangan bahwa basisdata telah dibuat.

  5. Membuat tabel basis data dengan nama bukutamu dengan 3 field,no, nama, alamat.

  6. Menyunting tabel basis data.

  7. Mengisikan data : Pilih menu insert dibagian atas phpMyAdmin, kemudian isikan data.


Mengakses my SQL di PHP

Tuliskan kode berikut :

// file : P09-1.php

// Koneksi PHP dengan MySQL


$host = "localhost";

$account = "root";

$password = "";

$dbname = "paw_0078";

// koneksi ke database

$link_id = mysql_connect($host, $account,

$password) or

die ('koneksi tidak dapat dilakukan!');

$db = mysql_select_db($dbname, $link_id) or

die ('Tidak dapat memilih database!');

//Query SQL untuk menampilkan data

$query = "SELECT nama FROM bukutamu";

$sql = mysql_query($query);

echo "

Buku Tamu

";

// Menampilkan isi buku tamu

while ($hasil = mysql_fetch_array($sql))

{

$nama = $hasil['nama'];

echo "Nama : $nama
";

echo "


";

}

?>


TUGAS PRAKTIKUM

// file : P09-1.php

// Koneksi PHP dengan MySQL


$host = "localhost";

$account = "root";

$password = "";

$dbname = "paw_0078";

// koneksi ke database

$link_id = mysql_connect($host, $account,

$password) or

die ('koneksi tidak dapat dilakukan!');

$db = mysql_select_db($dbname, $link_id) or

die ('Tidak dapat memilih database!');

//Query SQL untuk menampilkan data

$query = "SELECT * FROM bukutamu";

$sql = mysql_query($query);

echo "

Buku Tamu

";

// Menampilkan isi buku tamu

while ($hasil = mysql_fetch_array($sql))

{

$no = $hasil['no'];

$nama = $hasil['nama'];

$alamat = $hasil['alamat'];

echo "Isi Buku Tamu $no
";

echo "Nama : $nama
";

echo "Alamat : $alamat
";

echo "


";

}

?>

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan lupa tinggalin komentar :D

Kumpulan Blog-Blog